Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

♯Contoh Kalimat Seruan

Contoh Kalimat Seruan - Halo Bro dan Sis yang cakep-cakep dan baik hati, gimana kabar kalian? Sudah mandikah hari ini? Jangan kayak admin ya, yang mandinya diborong 2 hari sekali. Maklum disini air lagi sulit, xixixi (alibi ngawur). Tentu akan menarik bila kita berbicara tentang Contoh Kalimat Seruan karena memang begitu adanya bukan?

Buktinya bro dan sis membaca artikel ini berarti kalian memang sedang mencari informasi terkait Contoh Kalimat Seruan. Kami ucapkan welcome alias selamat datang di situs Lemintu. Sebuah situs yang serius dalam memberikan informasi. Daripada admin kebanyakan ngelantur, ada baiknya kita simak saja yuk ulasannya berikut ini.

Pembabaran Lengkap Contoh Kalimat Seruan

Contoh Kalimat Seruan – merupakan perkumpulan kata atau rangkaian kata yang dapat berdiri sendiri dan dapat menyatakan makna secara utuh atau lengkap. Dalam percakapan sehari – hari, tentu kita tak lepas dari kalimat yang kita gunakan.

Berbagai Jenis kalimat dapat kita jumpai dalam materi pembelajaran Bahasa Indonesia. Maka kita perlu mempelajari berbagai jenis kalimat agar kita dan orang yang bercakap dengan kita tidak kebingungan dalam menyampaikan kalimat.

Kalimat dalam Bahasa Indonesia ada berbagai jenis seperti, kalimat perintah, kalimat berita, kalimat tanya, kalimat langsung, kalimat tidak langsung, kalimat melepas, kalimat klimaks, kalimat seruan dan lain sebagainya.

Menurut kamus besar Bahasa Indonesia ( KBBI ) Kalimat di artikan sebagai satuan Bahasa yang relative berdiri sendiri memiliki pola intonasi final dan secara aktual ataupun potensial terdiri atas klausa.

Pengertian dan Contoh Kalimat Seruan

Pengertian

Kalimat Seruan adalah kalimat yang digunakan seseorang untuk mencurahkan atau mengekspresikan sesuatu pada seseorang. Ekspresi tersebut dapat berupa kemarahan, kekecewaan, kekaguman kesedihan, kebingungan, kebahagiaan dan lain sebagainya.

Ciri-ciri Kalimat Seruan

Kalimat seruan ditandai dengan tanda seru seperti ciri – ciri di bawah.

  1. Naik turunnya intonasi yang bergantung pada ekspresi yang akan disampaikan.
  2. Memiliki tujuan berekspresi seperti kemarahan, kekecewaan, kebahagiaan, kekaguman, kesedihan, kebingungan, ajakan dan lain sebagainya.
  3. Terkadang kalimat ini menggunakan kata jangan atau tolong tergantung pada ekspresinya.
  4. Mengandung kata imbuhan -lah dan -kan dalam kalimatnya.

Fungsi Kalimat Seruan

Fungsi kalimat seruan yaitu untuk mengekspresikan sesuatu, tetapi juga ada fungsi lain yaitu sebagai berikut.

  • Mengekspresikan kagum, takjub, atau heran pada sesuatu yang telah terjadi.
  • Menunjukkan pada suatu ajakan pada hal tertentu.
  • Mengekspresikan kemarahan, kekecewaan dan lainnya sehingga intonasi dalam kalimat ini menggunakan nada tinggi.
  • Mengekspresikan penyesalan atau kesedihan karena sesuatu yang telah terjadi atau telah berbuat sesuatu yang membuatnya kesal dan sedih.
  • Lalu kaget atau bingung dan membuatnya tidak tahu untuk berbuat apa.
  • Mengungkapkan larangan yang melarang dalam berbuat suatu hal dan lainnya.

Contoh Kalimat Seruan

Contoh Kalimat Seruan dalam berbagai ekspresi sebagai berikut.

Kemarahan

  • Diam! Dan jangan ganggu aku lagi!
  • Keluar dari kelas! Kamu di hukum!
  • Kurang ajar! Siapa yang merusak taman rumahku ini!

Kebahagiaan

  • Wah, Terima kasih hadiahnya ayah!
  • Hore, Besok kita akan jalan – jalan ke luar negeri!
  • Akhirnya, kita sampai juga di negara impian!

Ajakan

  • .Ayo! kita bersihkan ini agar lingkungan terlihat lebih bersih!
  • Mari kita jaga kerapihan kelas!
  • Ikutlah bersamaku jalan-jalan ke luar negeri!

Larangan

  • Dilarang Merokok!
  • Jangan parkir di depan gerbang!
  • Dilarang membuang sampah sembarangan!

Kebingungan

  • Aduh, aku lupa mengerjakan tugas! Apa yang harus kulakukan sekarang!?
  • Aku lupa menaruh kunci mobil, di mana ya!?
  • Astaga, Dompetku Hilang!

Dan masih banyak contoh kalimat seruan yang lainnya. Perlu kita catat ekspresi dalam kalimat seruan mempunyai peran penting.

Kita perlu mempelajari ini agar lawan bicara kita atau kita yang sedang berbicara dengan seseorang tidak di buat bingung oleh apa yang kita ucapkan atau yang seseorang itu ucapkan.

Masih banyak contoh kalimat lain dalam pembelajaran kalimat tentu dengan jenis kalimat yang berbeda.

Kami harap Anda menemukan artikel ini bermanfaat dan menghibur. Kami berharap artikel ini adalah pertanda baik dari hidup Anda dan kami berharap Anda menjauh dari hal-hal buruk dan menyakiti diri sendiri.

Ini adalah artikel dari ruangbimbel.co.id. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan bagi kita semua. Terima kasih banyak

The post Contoh Kalimat Seruan appeared first on RuangBimbel.co.id.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Penutup: Demikian pembahasan lengkap mengenai ♯Contoh Kalimat Seruan yang bisa kami sampaikan untuk Anda. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih karena sudah meluangkan waktu mampir ke situs Lemintu. Kami harap ulasan yang kami sampaikan diatas dapat menjawab rasa penasaran Anda tentang ♯Contoh Kalimat Seruan. Bila dirasa pembahasan ini membawa manfaat silahkan share ke teman-teman yang lain. Sampai ketemu di postingan selanjutnya.

Post a Comment for "♯Contoh Kalimat Seruan"