Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

♯Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab

Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab - Halo Bro dan Sis yang cakep-cakep dan baik hati, gimana kabar kalian? Sudah mandikah hari ini? Jangan kayak admin ya, yang mandinya diborong 2 hari sekali. Maklum disini air lagi sulit, xixixi (alibi ngawur). Tentu akan menarik bila kita berbicara tentang Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab karena memang begitu adanya bukan?

Buktinya bro dan sis membaca artikel ini berarti kalian memang sedang mencari informasi terkait Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab. Kami ucapkan welcome alias selamat datang di situs Lemintu. Sebuah situs yang serius dalam memberikan informasi. Daripada admin kebanyakan ngelantur, ada baiknya kita simak saja yuk ulasannya berikut ini.

Pembabaran Lengkap Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab

Gejala Penyakit Ginjal – Hai sobat ruangbimbel.co.id.  diartikel sebelumnya kita sudah membahas artikel mengenai Gejala Diabetes Melitus. maka kali ini kita bakal membahas artikel mengenai Gejala Penyakit Ginjal. Nah langsung aja yuuk simak artikel ini beserta ulasan lengkapnya dibawah ini.

Gejala Penyakit Ginjal

Pengertian Ginjal

Ginjal merupakan salah satu organ penting di dalam tubuh manusia yang berfungsi menjaga keseimbangan cairan tubuh dan zat – zat kimia tubuh (memproduksi urine) serta menyaring pembuangan elektrolit tubuh. Fungsi ginjal sangatlah penting dalam kehidupan manusia. Apabila kondisi ginjal tidak sehat dan mengalami penurunan fungsi maka dapat menimbulkan beberapa penyakit berikut ini.

Radang ginjal

Adalah peradangan yang terjadi pada ginjal disebabkan oleh infeksi bakteri penyakit pada nefron atau kerusakan pada bagian glomerulu akibat infeksi kuman yang berasal dari bakteri streptococcus.

Baca Juga Gejala Diabetes Melitus : Penyebab, Pencegahan

Batu ginjal

Adalah penyakit ginjal yang disebabkan terkumpulkan minera dan benda organik yang terbentuk dalam ginjal. Urin mengandung banyak garam dalam bentuk larutan dalam apabila konsentrasi mineral terlalu banyak maka akan mengendap menjadi partikel padat yang disebut sebagai batu ginjal. Batu ginjal tersebut dapat melumpuhkan fungsi ginjal.

Gagal ginjal’

Adalah kondisi dimana ginjal mengalami penurunan fungsi hingga sama sekali tidak dapat memproduksi urine. Hal ini terjadi disebabkan kurangnya tekanan untuk melakukan filtrasi dalam darah ginjal. Apabila seseorang telah mengalami gagal ginjal maka fungsi normal ginjalnya akan digantikan oleh mesin pencuci darah (dialiser). Bahkan dapat dilakukan transpalantasi ginjal yakni menempatkan ginjal sehat dari orang lain ke penderita gagal ginjal.

Sangatlah penting mengenali ciri – ciri atau gejala penyakit ginjal sejak dini. Hal ini merupakan upaya untuk mencegah dan mengantisipasi serangan penyakit terebut. Berikut ini gejala umum penyakit ginjal yang perlu diketahui, adalah :

  1. Terjadi pembengkakan yang disertai rasa gatal pada wajah, kaki, tangan, dan lain-lain. RAsa gatal muncul disebabkan penumpukan kotoran dalam tubuh akibat tidak berfungsinya ginjal sebagai pembuang kotoran dari aliran darah.
  2. Timbul rasa sesak nafas. Hal ini terjadi karena fungsi ginjal yang tidak berfungsi dengan baik sehingga cairan yang berlebih menutup saluran paru – paru hingga menimbulkan rasa sesak nafas.
  3. Demam menggigil kedinginan diserta kejang
  4. Kepala pusing dan sulit berkonsentrasi. Dikarenakan otak tidak mendapatkan oksigen yang cukup akibat kekurangan oksigen pembawa sel darah merah.
  5. Pinggang terasa nyeri pada bagian kanan maupun kiri hingga terasa pada bagian kemaluan. Sebagian orang yang menderita penyakit ginjal akan merasakan sakit pinggang. Hal ini terkait dengan kondisi ginjalnya yang terganggu.
  6. Sering mengalami buang air kecil akan tetapi tidak lancar dan terasa sakit. Air seni yang keluar hanya sedikit, berwarna keruh dan terkadang disertai keluarnya darah.

Penyebab penyakit ginjal atau batu ginjal adalah adanya peningkatan pada bakteri dan saluran kandung kemih (ureter) yang terinfeksi bakteri penghancur urea dan urine yang kemudian membentuk batu pada kandung kemih. Adapun penyebab lain penyakit ginjal dapat dipengaruhi oleh faktor – faktor berikut ini.

  1. Usia lanjut. Bertambahnya usia diiringi dengan penurunan fungsi ginjal. Perkiraan penurunan fungsi ginjal berdasarkan pertambahan umur rap dekade adalah sekitar 10ml/menit/1,73 m kuadrat. Jadi, apabila telah masuk dekade ke empat atau usia 40 tahun maka fungsi ginjal telah mengalami kerusakan ringan sekitar 10 % dari kemampuan ginjal.
  2. Faktor keturuan. Apabila ada salah satu anggota keluarga yang mengalami penyakit ginjal maka risiko diturunkan pada anak enam kali lebih besar.
  3. Faktor gaya hidup. Gaya hidup berikut ini yang menyebabkan fungsi ginjal terganggu, antaranya:
  4. Rutinitas kegiatan yang mengganggu pola makan jadi tidak teratur.
  5. Kurang minum air putih. Apabila tubuh kekurangan cairan maka cairan urine akan menjadi pekat sehingga mempermudah pembentukan batu ginjal
  6. Jarang buang air kecil atau sering menhaan buang air kecil
  7. Terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung pengawet atau bahan kimia.
  8. Udara atau keadaan lingkungan yang kurang baik tidak mendukung aktivitas sehari-hari

Penyegahan

Untuk mencegah dan mengatasi gangguan penyakit ginjal. Solusi berikut ini dapat dijadikan alternatfi dalam menjaga kesehatan fungsi ginjal.

  1. Minum air putih yang cukup minimal disarankan 10 gelas atau 2 liter per hari
  2. Kurangi makan – makanan yang mengandung garam dan banyak lemak
  3. Konsumsi buah mengkudu, cincau rambut, mentimun, belimbing, labu siam atau seledri.
  4. Hindari stres. Bersantai dengan melakukan latihan relaksasi atau mengerjakan hoby dan mendengarkan musik dapat menjadi alternatif terhindar dari stres.
  5. Istirahat yang cukup. Buatlah tidur malam yang berkualitas agar tubuh tetap fit.
  6. Berolahragalah secara teratur dan mengatur berat badan ideal.
  7. Hindari mengkonsumsi obat – obat atau zat-zat yang nefrotosi tanpa izin dokter seperti obat pereda nyeri yang dijual bebas dan obat herbal yang tidak jelas kandungannya.

Demikianlah artikel diatas dari ruangbimbel.co.id. semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Terima kasih

The post Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab appeared first on RuangBimbel.co.id.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Penutup: Demikian pembahasan lengkap mengenai ♯Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab yang bisa kami sampaikan untuk Anda. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih karena sudah meluangkan waktu mampir ke situs Lemintu. Kami harap ulasan yang kami sampaikan diatas dapat menjawab rasa penasaran Anda tentang ♯Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab. Bila dirasa pembahasan ini membawa manfaat silahkan share ke teman-teman yang lain. Sampai ketemu di postingan selanjutnya.

Post a Comment for "♯Gejala Penyakit Ginjal : Pengertian, Penyebab"