♯Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia
Buktinya bro dan sis membaca artikel ini berarti kalian memang sedang mencari informasi terkait Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia. Kami ucapkan welcome alias selamat datang di situs Lemintu. Sebuah situs yang serius dalam memberikan informasi. Daripada admin kebanyakan ngelantur, ada baiknya kita simak saja yuk ulasannya berikut ini.
Pembabaran Lengkap Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia
Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia
Bacalah dengan cermat teks berikut untuk menjawab soal nomor 1-5!
Mengenai manfaat wortel. Siapa yang tidak mengenal wortel? Sayur yang berwarna orange dan memiliki bentuk panjang ini banyak diminati orang. Wortel biasa digunakan sebagai bahan campuran untuk membuat makanan dan minuman, seperti sup dan jus. Akan tetapi, tidak banyak orang yang tahu wortel ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Manfaat wortel diantaranya untuk mencegah kanker, mencegah rabun senja, menurunkan kolesterol darah, dan memperbaiki penglihatan.
Wortel mengandung vitamin A yang tinggi, yang sangat dibutuhkan untuk kesehatan mata. Selain mengandung vitamin A, wortel juga paling banyak mengandung beta karoten di banding dengan sayuran lain. Kandungan beta karoten yang tinggi dapat membantu mencegah timbulnya kanker.
Jadi, seorang yang ingin mengonsumsi wortel sangatlah mudah. Wortel dapat dimakan mentah, dimasak, atau dapat dicampurkan dalam berbagai variasi makanan. Selain itu, wortel juga dapat dikonsumsi dengan cara dibuat jus.
- Zat yang terkandung dalam wortel ?
a. Vitamin A dan beta karoten
b. Vitamin B dan beta karoten
c. Vitamin A dan protein
d. Vitamin A dan vitamin B
2. Bagaimana cara mengonsumsi wortel ?
a. Dimakan mentah tanpa dimasak
b. Dimakan mentah atau dimasak
c. Harus dimasak tidak boleh dimakan mentah
d. Harus dimasak setelah masak
Baca Juga Penulisan Huruf Kapital
3. Kalimat Tanya yang sesuai dengan paragraph kedua adalah
a. Bagaimana cara mengonsumsi wortel?
b. Vitamin apa yang terkandung dalam wortel ?
c. Apa manfaat wortel bagi kesehatan ?
d. Apa kegunaan beta karoten bagi tubuh ?
4. Ide pokok paragraph keempat adalah ?
a. Wortel banyak mengandung beta karoten
b. Untuk mengonsumsi wortel sangatlah mudah
c. Wortel mengandung vitamin A yang tinggi
d. Wortel mengandung beta karoten
5. Kalimat yang sesuai dengan isi paragraph ketiga adalah
a. Vitamin A dibutuhkan untuk kesehatan mata
b. Wortel sangat bermanfaat bagi kesehatan
c. Wortel membantu menurunkan kolesterol
d. Beta karoten mencegah timbulnya kanker
6. Aturan pemakaian obat : usia 1-6 th, ¼ tablet, usia 7-10 th, ½ tablet, suai 11-15 th, 1 tablet. Dosis yang tepat untuk anak usia 12 tahun adalah ?
a. 1 tablet
b. ¾ tablet
c. ½ tablet
d. ¼ tablet
7. Perhatikan petunjuk penggunaan produk berikut : 1. Pilih menu yang diinginkan, 2. Tulis pesan yang akan disampaikan, 3. Tekan tombol ok untuk mengirim pesan, 4. Buka tombol kunci, 5. Cara mana atau nomor tujuan. Urutan yang tepat cara penggunaan hp untuk mengirim pesan adalah
a. 1-2-3-4-5
b. 2-5-4-1-3
c. 4-1-2-5-3
d. 5-2-3-1-4
8. Bacalah rubric surat pembaca berikut! Hatiku cerah bila tidak ada sampah. Apa jadinya jika masyarakat tidak memperlihatkan pameo itu. Pencemaran sudah membahayakan sungai. Beberapa warga membuang sampah disungai. Ada pula pabrik yang tidak membuat IPAL (instalasi pengolahan air limbah) dan langsung mengalirkan limbah pabrik itu ke sungai. Airnya menjadi kotor. Ikan-ikan akan segera mati.
Kalimat surat yang tepat sesuai rubric berikut adalah…
a. Masyarakat menyadari pentingnya sungai
b. Masyarakat tidak menghiraukan lingkungan
c. Masyarakat hendaknya menjaga kebersihan lingkungan
d. Pengelola pabrik diberi arahan
9. Cermati teks pengumuman berikut!
Telah hilang sebuah dompet warna merah atas nama alamsyah yang beralamat di jalan angkas no 14 kemayoran, Jakarta pusat. Siapa saja yang menemukan dompet tersebut, harap segera mengembalikan kealamat saya dan akan saya beri imbalan sepantasnya.
Isi dari pengumuman tersebut adalah…
a. Imbauan menjaga dompet
b. Telah ditemukan dompet
c. Promosi harga dompet
d. Berita kehilangan dompet
10. Bacalah paragraph berikut! Pekerjaan sebagai penerjemah memerlukan ke pandaian berbahasa. Oleh karena itu, kak iwan kuliah di jurusan bahasa inggris. Selain itu kaki wan juga belajar berbahasa belanda dan perancis. Dia juga menguasai bahasa Cirebon sebagai salah satu bahasa di jawa barat.
Kalimat utama pada paragraph tersebut adalah…
a. Kak iwan kuliah di jurusan bahasa inggris
b. Selain itu, kak iwan juga belajar berbahasa belanda dan perancis
c. Pekerjaan sebagai penerjemahan memerlukan kepandaian berbahasa
d. Dia juga menguasai bahasa Cirebon sebagai salah satu bahasa daerah.
11. Bacalah ilustrasi berikut!
Karena terjadi perbedaan pendapat, 2 kelompok pemuda itu berbantah-bantah tidak ada ujung pangkalnya. Ungkapan yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah…
a. Reapuh mulut
b. Perang mulut
c. Capatm ulut
d. Riang mulut
12. Cermati pantun berikut!
Petani bekerja di sawah luas
Sawah di bajak tanah pun subur
Jangan cepat merasa puas
Tetap belajar agar negeri makmur
Pesan yang terkandung pantun tersebut adalah…
a. Bekerja keras di sawah luas
b. Membajak sawah agar subur
c. Belajar terus untuk membangun negeri
d. Sawah subur negeri makmur
13. Cermati puisi berikut!
Aku
Tiada henti
Aku berbakti
Perintah ayah tidak terbantah
Nasihati budi rindu
Maksud yang tekandun gdalam puisi adalah…
a. Ayah yang penuh perhatian
b. Anak yang menurut kepada ayah
c. Anak yang berbakti kepada orang tua
d. Ibu yang selalu menasihati
14. Bacalah kalimat berikut!
Paman pergi ke dokter
Paman sakit demam berdarah
Penghubung yang tepat kedua kalimat tersebut adalah…
a. Paman pergi ke dokter dan sakit demam berdarah
b. Paman pergi ke dokter, tetapi sakit demam berdarah
c. Paman pergi ke dokter karena sakit demam berdarah
d. Paman pergi ke dokter walaupun sakit demam berdarah
15. Perhatikan kalimat berikut!
Mita berangkat ke sekolah memakai payung
………..
Langit mendung
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah…
a. Tetapi
b. Walaupun
c. Supaya
d. Sebab
16. Perhatikan teks laporan berikut!
Pak hartono kepala lelurahan cijoho melaporkan bahwa 30 warganya terkena penyakit kulit……. Sekarang sedang dirawat di rumah sakit juanda. Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan tersebut adalah…
a. Sungai citamba walaupun bersih, tetapi tidak layak untuk digunakan dalam berbagai keperluan
b. Sungai citamba yang kurang bersih yang mengandung bakteri penyakit
c. Sungai citamba walaupun bersih, tetapi berbahaya untuk kesehatan kulit
d. Mereka menggunakan air sungai citamba yang kotor dan sudah tercemar
17. Bacalah pantun berikut!
Membeli buku dan pensil
Jika kamu rajin belajar
Pasti nanti akan berhasil
Kalimat yang tepat untuk melengkapi sampiran pantun tersebut adalah
a. Ayo, membeli buku dan pensil
b. Ayo, kita membakarikan
c. Ayo, kita pergi belajar
d. Ayo, kita ke pasar
18. Cermatilah paragraph berikut!
Kebersihan kelas menjadi tanggung jawab warga kelas. Setiap siswa berkewajiban menjaga kebersihan kelas…. Oleh karena itu, petugas piket harus hadir lebih awal.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah…
a. Ketua kelas mengingatkan warga kelas untuk membawa alat kebersihan
b. Regu piket datang lebih awal dari pada siswa lainnya.
c. Ketua kelas membentuk regu piket untuk kebersihan kelas
d. Regu piket selalu bersiap-siap untuk membersihkan kelas.
Demikianlah artikel Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia dari ruangbimbel.co.id. semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Terima kasih Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia
The post Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia appeared first on RuangBimbel.co.id.
ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Post a Comment for "♯Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia"